Daftar ISI
Silabus Training Manajemen Perubahan
Deskripsi Training Change Management
Introduction :
Pengertian manajemen perubahan adalah wujud pendekatan melalui suatu proses untuk mengubah individu, tim, dan organisasi menuju kondisi masa depan yang lebih baik. Manajemen perubahan (change management) sering dikaitkan dengan manajemen sumber daya manusia karena yang menjadi objek utama perubahan adalah sumber daya manusia. Change management dalam suatu organisasi umumnya dilakukan dengan perubahan kebijakan yang sederhana hingga kebijakan yang kompleks dan berpengaruh terhadap perubahan organisasi.
Dalam suatu organisasi sering kali terjadi perubahan baik karena adanya implementasi sistem baru, organisasi baru, ataupun proses baru. Dalam implementasinya sering ditemui kendala selain kesiapan teknis, kesiapan people atau sumber daya manusia dalam menerima perubahan yang akan terjadi.
Untuk itu perubahan yang akan terjadi perlu dikelola dengan baik, melalui manajemen perubahan (change management) yang terorganisasi dengan program – program yang terjadwal dan direview secara berkelanjutan.
Menimbang cukup kompleknya materi pelatihan Change Management ini bagi peserta, dibutuhkan training provider yang berpengalaman di bidangnya agar tidak membuat peserta tidak menjadi cepat bosan dan jenuh dalam mendalami bidang teknik ini.
Tujuan Training Change Management
Dengan mengikuti pelatihan Change Management Peserta dapat berbagi pengetahuan / sharing knowledge mengenai Change Management dengan peserta dari perusahaan lain yang bergerak di bidang Ekonomi
Setelah mengikuti pelatihan ini peserta diharapkan :
- Memahami kerangka change management kaitannya dalam memperlancar perubahan di organisasi
- Memahami penyebab – penyebab umum kegagalan dalam manajemen perubahan di organisasi
- Memahami key succes factor untuk menyukseskan program – program dari manajemen perubahan agar memperlancar perubahan dalam organisasi.
Metode Training Change Management
Metode Training Change Management dapat menggunakan fasilitas training zoom atau training online, dan bisa juga training offline atau training tatap muka.
- Class training, interaction, and discussion
- Exercise and Case Study
Peserta Training Change Management
Peserta yang dapat mengikuti training Change Management ini adalah yang ingin mendalami bidang Ekonomi.
- Supervisor, Officer hingga Middle Manager ke atas
- Seluruh Bagian Organisasi
Materi Training Change Management
- Change Management Framework :
- memahami kerangka dalam mengelola perubahan di organisasi,
- memahami peranan pengelolaan perubahan dalam menyukseskan program yang sedang dijalankan.
- Common Pitfall in Change Management : Sharing penyebab kegagalan – kegagalan mengelola perubahan
- Tips and Trick in Change Management Program.
- Case Study , What Next And Sharing Session : Best Practice, Tanya Jawab dan Change Management Program
- Studi Kasus / Praktek pemecahan masalah Change Management
Instructor Training Change Management
Instruktur yang berkompeten di bidang Ekonomi
Yudhi Satria Restu, S.Psi., MSi
Jadwal Berdiklat Training 2024 :
- Batch 1 : 6 – 7 Januari 2025 || 15 – 16 Januari 2025 || 22 – 23 Januari 2025
- Batch 2 : 3 – 4 Februari 2025 || 12 – 13 Februari 2025 || 27 – 28 Februari 2025
- Batch 3 : 5 – 6 Maret 2025 || 10 – 11 Maret 2025 || 19 – 20 Maret 2025
- Batch 4 : 14 – 15 April 2025 || 23 – 24 April 2025
- Batch 5 : 5 – 6 Mei 2025 || 14 – 15 Mei 2025 || 26 – 27 Mei 2025
- Batch 6 : 2 – 3 Juni 2025 || 11 – 12 Juni 2025 || 18 – 19 Juni 2025 || 23 – 24 Juni 2025
- Batch 7 : 2 – 3 Juli 2025 || 16 – 17 Juli 2025 || 30 – 31 Juli 2025
- Batch 8 : 4 – 5 Agustus 2025 || 13 – 14 Agustus 2025 || 20 – 21 Agustus 2025 || 29 – 30 Agustus 2025
- Batch 9 : 3 – 4 September 2025 || 10 – 11 September 2025 || 15 – 16 September 2025 || 24 – 25 September 2025
- Batch 10 : 8 – 9 Oktober 2025 || 13 – 14 Oktober 2025 || 22 – 23 Oktober 2025
- Batch 11 : 3 – 4 November 2025 || 12 – 13 November 2025 || 19 – 20 November 2025 || 26 – 27 November 2025
- Batch 12 : 1 – 2 Desember 2025 || 10 – 11 Desember 2025 || 17 – 18 Desember 2025 || 26 – 27 Desember 2025
Investasi dan Lokasi pelatihan:
- Yogyakarta
- Jakarta
- Bandung
- Bali
- Surabaya
Catatan : Apabila perusahaan membutuhkan paket in house training, anggaran investasi pelatihan dapat menyesuaikan dengan anggaran perusahaan.
Fasilitas :
- Module / Handout
- Sertifikat
- FREE Bag or bagpackers (Tas Training)
- Training Kit (Dokumentasi photo, Blocknote, ATK, etc)
- 2xCoffe Break & 1 Lunch, Dinner
- FREE Souvenir Exclusive
- Training room full AC and Multimedia